Agenda

agenda
Senin, 06 Juni 2022
Oleh: Admin

Srikandi Geologi Part 2: “BREAK THE BIAS” Menjawab Gender Stereotype di Industri Energi

Tanggal Sabtu, 11 Juni 2022
Waktu 10:00
Srikandi Geologi Part 2: "BREAK THE BIAS" Menjawab Gender Stereotype di Industri Energi

Jalan – jalan ke Kasablanka
Naik sepeda di pagi hari
Hai para sobat muda
Yuk gabung acara Srikandi Geologi

Srikandi Geologi #2 merupakan bagian dari acara Seri KEPOIN BUMI #4 dengan tema:

“Break The Bias” Menjawab Gender Streotype di Industri Energi”

Di acara ini kita akan kupas tuntas peluang karir dan pengalaman kerja Geologist wanita di bidang keteknikan, khususnya di industri energi yang didominasi kaum lelaki.

?Waktu Pelaksanaan
Sabtu, 11 Juni 2022
10.00 – 11.00 WIB

?Tempat
Zoom Meeting

✍️ Agenda
▪️ Peluang Karir Geologist wanita di industri energi
▪️ Tanya jawab interaktif
▪️ Doorprize acara dengan hadiah menarik

Pembicara
▪️ Kinanti Sayekti (Alumni TG USAKTI 2006/ Alumni SMAN 68 Jakarta, Exploration Geologist, Pertamina Hulu Energi, Indonesia
▪️ Lingkan Finna Christi (Alumni TG USAKTI 2008/ Alumni SMAN 13 Jakarta, Geothermal Resources Engineer, INPEX Corp, Japan

Moderator
▪️ Debby Sintia (Mahasiswa TG USAKTI ‘2019/ Alumni SMAN 5 Tana Toraja)
▪️ Rizkha Aulia Ardhiani (Mahasiswa TG USAKTI ‘2019/ Alumni SMAN 72 Jakarta)

Pasti penasarankan bagaimana sepak terjang srikandi-srikandi geologi ini..yuk buruan daftar!!

Pendaftaran:
https://bit.ly/SeriKepoinBumi4
100% free

Mau free voucher dengan total 300k? Ajak 10 orang temanmu untuk follow IG: tgusakti plus wajib hadir di webinar seri kepoin bumi.

Informasi lebih lanjut, hubungi:
Dyah Ayu Setyorini
(+62 815-1755-6670)

Be There Guys!!,
Teknik Geologi
Universitas Trisakti

#tgusakti #teknik #teknikgeologi #teknikgeologitrisakti #trisakti #geologist #camaba #usakti #universitastrisakti #geologi #geology

Agenda Terdekat

Semua Agenda
Floatin Button
Floatin Button