11th MGEI annual convention dengan tema “Unlocking Concealed and Complex Deposits”
Telah dilaksanakan acara oleh MGEI (Masyarakat Geologi Ekonomi Indonesia) pada tanggal 24-26 September 2019 berupa 11th MGEI annual convention dengan tema "Unlocking Concealed and Complex Deposits". Dalam kesempatan ini Univeritas Trisakti berkesempatan ikut dalam kegiatan Student Research Poster Competition (SRPC) dengan judul poster "Reconstruction Of Tectonic And Magmatic Evolution Using Geochemical Approach To Reveal The Rare Earth Element (REE) Prospect In Bukit Tinggi, Malaysia And Bangka, Indonesia" oleh Kevin Gerald Senduk (Student) @kevin.g.senduk , Rosmalia Dita Nugraheni (Lecturer), dan Mochtar Riza Pahlevi Tabrani (President director of P.T TIMAH). Acara ini juga terdiri dari seminar selama 3 hari yang dihadiri oleh tiga dosen Prodi TG yaitu, Dr. Ir. Muhammad Burhannudinnur. M.Sc., Rosmalia Dita Nugraheni ST., M.Sc dan Mira Meirawaty ST., MT. Sebagai perwakilan universitas Trisakti.