Sistem Pendidikan

Sistem Pendidikan

Bertujuan menghasilkan sarjana yang :

  • Memahami bumi sebagai suatu sistem alam sebagai materi dan mengenali hukum alam yang terjadi secara keseluruhan makro maupun mikro.
  • Mempunyai pengetahuan dan berpola pikir yang cukup terhadap bumi, sebagai sumber benda/materi, sehingga dapat/mampu untuk pekerjaan eksplorasi dan mengeksploitasinya dengan pertimbangan keadaan lingkungan secara optimal.

Dalam pengertian menyiapkan tenaga ahli Geologi yang :

  • Mampu mengetahui jenis dan cadangan Sumber Daya Alam dan Energi.
  • Mampu untuk melakukan Eksplorasi dan Eksploitasi Sumber Daya Alam dan Energi tersebut.
  • Menyiapkan tenaga ahli Geologi Indonesia untuk menghadapi Era Globalisasi.

Peminatan Studi  Teknik Geologi :

  • Teknik Eksplorasi Migas
  • Teknik Eksplorasi Batubara
  • Geologi Teknik dan Tata Lingkungan
  • Teknik Eksplorasi Panas Bumi
  • Teknik Eksplorasi Mineral Ekonomi

KURIKULUM

Kurikulum : Outcomes Based Education (OBE)
Struktur    :
  • Capaian Pembelajaran Lulusan Sikap
  • Capaian Pembelajaran Lulus Pengetahuan
  • Capaian Pembelajaran Keterampilan Umum
  • Capaian Pembelajaran Keterampilan Khusus
Floatin Button
Floatin Button